Ukraina Sebut 12.000 Tentara Rusia Telah Tewas dalam Perang

Saat ini sebanyak dua juta orang telah melarikan diri ke negara-negara tetangga, menurut Badan Pengungsi PBB. Perang Rusia di Ukraina telah menarik kecaman internasional, menyebabkan sanksi keuangan terhadap Moskow, dan mendorong eksodus perusahaan global dari Rusia.

Barat juga telah memberlakukan pembatasan ekspor yang menyasar pada teknologi utama yang sekarang dilarang dikirim ke Rusia. Rusia memulai operasi militer di Ukraina yang bertujuan demiliterisasi negara itu pada 24 Februari. (Pb-6)

BACA JUGA:
Tentara Israel Serang Fasilitas PBB di Gaza
Berita Terkait
Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More