Pimpinan IFTK Ledalero dan Puluhan Alumnus STFK Gelar Rapat Pemantapan Peresmian Dua Gedung Kuliah Baru Berstandar Internasional

Laporan Wall Abulat (Wartawan Pojokbebas dan alummus STFK Ledalero tamat tahun 1996)

Pimpinan IFTK Ledalero dan Puluhan Alumnus STFK Gelar Rapat Pemantapan Peresmian Dua Gedung Kuliah Baru Berstandar Internasional
Pimpinan IFTK dan Para alumnus STFK Ledalero mengepalkan tangan untuk menyatakan kesiapan sukseskan peresmian dua gedung baru di disampaikan dalam acara temu alumni STFK Ledalero di rumah salah seorang alumnus Yosef Karmianto Eri (Wakil Ketua DPRD Sikka) yang berlokasi di RT 002/RW 004, Kelurahan Beru, Kecamatan Alok Timur, Kabupaten Sikka, Minggu (12/3/2023).foto Istimewa.

 

Maumere, Pojokbebas.com_Pimpinan Institut Filsafat dan Teknologi Kreatif (IFTK) Ledalero dan puluhan alumnus dari pelbabai angkatan STFK Ledalero  menggelar rapat temu alumni dengan agenda pemantapan persiapan peresmian dua gedung baru lembaga pendidikan itu yang konon berstandar internasional karena kualitas bangunannya dan kelengkapan fasilitasnya yakni Gedung untuk Program Magister Teologi dan Pendidikan Keagamaan Katolik (PKK) yang berlokasi di Kampus IFTK  Ledalero, dan Gedung untuk Program Studi (Prodi) Desain Komunikasi  Visual  (DKV) dan Prodi Kewirausahaan yang berlokasi di Jalan Wairklau Maumere, yang peresmiannya akan dilaksnanakan pada 25 Maret 2023.

BACA JUGA:
Pimpinan IFTK Ledalero Minta Alumni Berpartisipasi Aktif Sukseskan Akreditasi Prodi Filsafat
Berita Terkait
1 Komen
  1. babas berkata

    ini artikel terkeren yang saya pernah datangi, membahas tentang dunia sangat infromatif…recommended banget untuk kalian.. terima kasih admin.. sukses selalu

Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More