Ketua YAPERSUKMA Pusat RD. Patrik Guru Monitoring Tiga Sekolah Katolik di Kota Reo

Reo, Pojokbebas.com – Ketua Yayasan Persekolahan Sekolah Umat Katolik Manggarai (YAPERSUKMA) Pusat RD. Patrik Dharsam  Guru, Drs. MA atau yang akrab disapa Romo Papy melakukan monitoring tiga sekolah katolik yang bernaung di bawah yayasan ini yang berada di Kota Reo, Kecamatan Reok, Kabupaten Manggarai, Jumat (31/1/2025). Tiga sekolah katolik yang dikunjungi yakni TK Persatuan Reo, SDK Reo 3 dan SMAS Katolik Santo Gregorius Reo.

Turut mendampingi Ketua Yapersukma Koordinator Divisi Kantor Yapesukma Pusat Elias Palma,  dan dua staf Keuangan Maria F. Hakim dan Leontine PP Pining.

Disaksikan media ini, setiba di Reo, Ketua Yapersukma Pusat Romo Papy langsung meninjau SDK Reo 3 di Kelurahan Reo. Kedatangan Ketua Yapesukma disambut Kepala SDK Reo 3 Robertus Masdun, S.Pd. SD dan para guru.

Ketua YAPERSUKMA Pusat RD. Patrik Guru Monitoring Tiga Sekolah Katolik di Kota Reo
Ketua YAPERSUKMA Pusat RD. Patrik Dharsam Guru, Drs. MA (ke-4 dari kiri) didampingi Kasek RK Persatuan Reo Ibu Ija da Lopis (ke-3 dari kiri) dan Wartawan Pojokbebas Wall Abulat (ke-2 dari kiri) berpose bersama guru TK Persatuan Reo usai monitoring di lembaga pendidikab itu, Jumat (31/1/2025). Foto Istimewa.
BACA JUGA:
Pemkab Mabar Gelontorkan Rp 4 Miliar Untuk Pilkades 102 Desa
Berita Terkait
Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More