Puisi-Puisi Fransis Borgias

Wisma Erema Bogor, Juli 2008

YANG KAMI MINTA HANYALAH….

Yang kami minta hanyalah
agar keadilan bisa datang
bergulung-gulung seperti air sungai mengalir
agar keadilan dan damai sejahtera
dapat berpelukan di bumi manusia ini.
Terlalu beratkah itu bagimu,
hai sang penguasa?
Tidak mengertikah kau arti tangis kami?
Mimpi kami kiranya bukan sekadar utopia
melainkan juga sebuah eutopia
dan kami berharap
kau mampu membawanya kemari….
dengan kuasamu…
toh kau bukan penguasa impoten,
lemelengkus.

Nglempong Lor, Yogya, Akhir April 2012
Menjelang Demo Buruh Menyongsong Peringatan St.Yusuf Pelindung Para Pekerja

BACA JUGA:
Kumpulan Puisi Maria N. Dagur
Berita Terkait
Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More