DPRD Kab. Manggarai Barat Merancang Perda Trafficking

Pokok bahasan yang kedua adalah Rencangan Peraturan Daerah tentang Pencegahan dan Penanganan masalah tindak pidana Perdagangan Orang  (trafficking) dan Rancangan Perda tentang Peternakan dan Kesehatan Hewan.

Pokok bahasan pertama merupakan Rancangan Peraturan Daerah yang diinisiasi oleh Pemerintah, sedangkan pokok basan kedua merupakan Rancangan Peraturan Daerah yang diinisiasi oleh Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Manggarai Barat.

Dari pihak pemerintah, sidang ini dihadiri sendiri oleh Bupati Kabupaten Manggarai Barat, Drs. Agustinus Ch. Dula, beserta jajarannya, dan dari pihak Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Manggarai Barat dihadiri oleh Fraksi Nasdem, Fraksi Kebangkitan Bangsa, Fraksi Golkar, Fraksi AIR, Fraksi Gabungan Bintang Pembangunan, Fraksi PDIP, Fraksi Hanura dan Demokrat Plus.

Dewan Perwakilan Rakayat Daerah Kabupaten Manggarai Barat
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Manggarai Barat, dalam sidang paripurna 10 masa sidang 2 tahun sudang 2020 | Foto. Humas Kabupaten Manggarai Barat
BACA JUGA:
Camat Ndoso Terjun Langsung Pantau Pembagian BLT Tahap Satu
Berita Terkait
Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More