Mata Uang Baru Vatikan: Penghormatan Kepada “Hari Bumi Sedunia”

Pachamama atau “Ibu Pertiwi” adalah dewa di pegunungan Andes (Inca) yang diidentikkan dengan kesuburan; yang selama Sinode Para Uskup Amazon, itu dilihat sebagai “cosmovision” orang-orang Amazon. 

Kontroversi penggunaan simbil Pachamama ini di Vatikan dan di wilayah Amazon muncul ketika pada tanggal 4 Oktober 2019, dalam sebuah acara yang diadakan di Taman Vatikan yang diselenggarakan oleh Jaringan Gerejawi Panamazonic (REPAM) dengan Catholic Movement for Climate. Hari itu, beberapa hadirin melakukan ritual adat penyembahan terhadap dua sosok perempuan yang selama ini diidentifikasikan sebagai Pachamama.

Gambar seorang wanita hamil telanjang, dipasang dan dipajang di sebuah altar di gereja Karmelit Santa María di Traspontina, beberapa blok dari Vatikan. Dan pada tanggal 21 Oktober 2019, dua pria tak dikenal mencuri mencuri gambar tersebut dan melemparkannya ke Sungai Tiber. Di gereja yang sama, seperti dilansir ACI Prensa, diselenggarakan acara sinkretis dari 4 hingga 27 Oktober 2019 yang mencampurkan tradisi adat Amazon dengan referensi Kristen. Hal ini menimbulkan perdebatan tentang Pachamama.

BACA JUGA:
Pada Peringatan Hari Agraria dan Tata Ruang Nasional, Presiden Jokowi Menyerahkan Satu Juta Sertifikat Tanah
Berita Terkait
Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More