DKPP Periksa Semua Komisioner KPU, Rekapitulasi Nasional Ditunda

Ada beberapa hal penting yang diabaikan komisioner yaitu mengenai sistem pemilu, pertemuannya dengan Ketua Partai Republik Satu.

“Tindakannya yang tidak menindaklanjuti Putusan MA mengenai kuota 30% untuk caleg perempuan,  hingga terakhir mengenai pencalonan Gibran Rakabuming”.

KPU yang sejatinya memangku peran penting sebagai penyelenggara pemilu justru telah menjadi lembaga yang semakin menjauhkan pemilu dari nilai etika, profesionalitas, dan integritas.

Karenanya Koalisi Masyarakat Sipil untuk Pemilu Bersih yang terdiri dari antara lain ICW, PBHI, AJI, KPPOD(Komite Pemantauan Pelaksanaan Otonomi Daerah) dan KIPP mendesak Hasyim Asy’ari segera mundur dari jabatannya sebagai Ketua KPU.

“Agar tak semakin memperburuk citra lembaga dan agar publik tidak semakin hilang kepercayaan baik terhadap institusi penyelenggara pemilu maupun terhadap pelaksanaan pemilu itu sendiri”.

 

BACA JUGA:
Harga PCR Berubah-ubah, PROJO Sebut Mafia di Lingkungan Pemerintahan Pengaruhi Kebijakan
Berita Terkait
Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More