Direktur Yayasan Sarifin Peduli Masyarakat dan Uskup Maumere Bahas Penguatan Ekonomi Umat

Direktur Yayasan Sarifin Peduli Masyarakat dan Uskup Maumere Bahas Penguatan Ekonomi Umat
Para pastor dan suster berpose bersama Direktur  Yayasan Sarifin Peduli Masyarakat (YSPM), Agustinus Sarifin, S.Fil,M.H; Uskup Maumere Mgr. Edwaldus Martinus Sedu, dan Penasihat YSPM Fransiskus Aci  usai rapat penguatan ekonomi umat di  di Lepo Bispu, Senin (18/7/2022). Foto Walburgus Abulat

 

Alumnus STFK Ledalero ini mengakui bahwa dalam upaya menyukseskan program pembiakan babi ini, maka YSPM sedang membangun kandang dengan standar kesehatan babi di bawah pengawasan teknis oleh sejumlah dokter hewan yang diangkat oleh Yayasan dan Sarjana peternakan di bawah koordinasi tugas Koordinator Umum pada setiap kabupaten.

“Untuk tahap pertama, YSPM minimal sedang membangun empat lokasi kandang terpusat di setiap kabupaten. Kandang yang dibuat harus mengikuti SOP kesehatan babi di antaranya kandang harus terpusat di satu lokasi, dengan ukuran setiap kandang 2×2,5 meter; harus memiliki air yang cukup sehingga babi peliharaan harus dua kali mandi/dibersihkan setiap hari; kandang harus memiliki saluran pembuangan, dan harus memiliki septic tank,” kata Gusti.

BACA JUGA:
Angka Stunting di Desa Liang Sola Menurun 19,35 %
Berita Terkait
Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More