Astaga, Semua Profesi di Kabupaten Sikka Sudah Tertular HIV dan AIDS, ini Datanya

Astaga, Semua Profesi di Kabupaten Sikka Sudah Tertular HIV dan AIDS, ini Datanya
Sekretaris KPA Kabupaten Sikka Yohanes Siga (tengah) didampingi Koordinator Pendamping Sebaya pada KPA Sikka Yohanes G. Beda (kanan) dan Pengelola Program, Mathilda Gonzali R. Putri, S.Psi (kiri) sedang memberikan keterangan terkait perkembangan kasus HIV dan AIDS di
Kabupaten Sikka kepada media ini di di Sekretariat KPA Sikka, Jalan Ahmad Yani, Selasa (8/2/22). Foto Walburgus Abulat


MAUMERE, Pojokbebas.net –
Jumlah kasus HIV dan AIDS di Kabupaten Sikka selama periode 2003 hingga Januari 2022 sebanyak 974 kasus. Para penderita HIV dan AIDS
ini sudah menular semua profesi di Kabupaten Sikka, dengan profesi Ibu Rumah Tangga (IRT) menempati posisi teratas dengan jumlah kasus 242 kasus.

Demikian data yang diterima media ini dari Sekretaris KPA Kabupaten Sikka Yohanes Siga  atau yang biasa disapa Yan Siga didampingi Pengelola Program, Mathilda Gonzali R. Putri, S.Psi (kepada media ini di di Sekretariat KPA Sikka, Jalan Ahmad Yani, Selasa (8/2/22).

Berita Terkait
Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More