Arnoldus Janssen: ‘Si Kepala Batu’ yang Jadi Santo

Oleh: Arnoldus Nggorong

Saya mengakhiri tulisan ini dengan mengutip beberapa kalimat dari doa Suku Jam yang merupakan buah dari refleksi Arnoldus Janssen dalam hal doa, walau masih sangat banyak (kutipan ini tidak lengkap).

Ya Allah, Engkaulah Kebenaran abdi.

Di hadapan terang Sabda Allah dan Roh pemberi karunia lenyaplah kegelapan dosa dan kebutaan manusia tak beriman.

Semoga hati Yesus hidup dalam hati semua orang.

Hiduplah Allah Tritunggal dalam hati kita.

(Penulisadalah alumnus STFK Ledalero, tinggal di Labuan Bajo)

BACA JUGA:
Menyiasati Kurikulum Pendidikan Berparadigma Kurikulum Prototipe 2022
Berita Terkait
Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More