Arnoldus Janssen: ‘Si Kepala Batu’ yang Jadi Santo

Oleh: Arnoldus Nggorong

Dalam bahasa rasul Paulus: “kamu (orang Yahudi) menolaknya dan menganggap dirimu tidak layak untuk beroleh hidup yang kekal. Karena itu kami berpaling kepada bangsa-bangsa lain. (Kis.13:46)

Dengan ini Arnoldus Janssen pun membalikkan anggapan itu dan dalam bentangan waktu 2 dasawarsa dia membuktikannya dengan mendirikan tiga kongregasi yaitu Societas Verbi Divini (SVD) 8 September 1875, Suster-suster Abdi Roh Kudus (Servarum Spiritus Sancti – SSpS) 8 Desember1889, dan Suster-suster Abdi Roh Kudus untuk Adorasi Abadi (Servarusm Spiritus Santi de Adoratione Perpetua – SSp SAP) 8 Desember 1896 (lihat www. svd bible centre.org dalam “Arnoldus Janssen: 4B – Bapa Bagi Banyak Bangsa”).

Lebih dari itu, Arnoldus Janssen menerjemahkan dengan tepat dan benar perutusan Yesus, Sang Sabda, yang diimaninya, yang tertera dalam Markus 16:15: “Pergilah keseluruh dunia, beritakanlah injil kepada segala makhluk.” Atau dalam bahasa Paulus, mewartakan Kristus kepada orang-orang tak beriman (bdk. Ef. 3:8). Dengan lain kata, Arnoldus Janssen  sungguh memahami misi Yesus yakni menyelamatkan manusia. Arnoldus Janssen mengerahkan segala daya upaya untuk mewujudkan misi suci ini.

BACA JUGA:
Hari Komunikasi Sedunia
Berita Terkait
Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More