YMTTN Menyumbang 40 Exemplar Kitab Suci Kepada SMA Negeri Lurasik, TTU

Wakil Ketua I Yayasan Mitra Terang Timor Nusantara (YMTTN) Jakarta Kamillus Elu SH saat menyerahkan 40 exemplar Kitab Suci kepada SMA Negeri Lurasik, Kec. Biboki Utara hari Senin, 26 September 2022

TTU, Pojobebas.com – Wakil Ketua I Yayasan Mitra Terang Timor Nusantara (YMTTN) Jakarta Kamillus Elu, SH menyerahkan 40 exemplar Kitab Suci kepada SMA Negeri Lurasik, Kec. Biboki Utara hari Senin, 26 September 2022. Bantuan tersebut diterima oleh Kepala Sekolah SMAN Lurasik Bapak Richardus Manuel.

“Terima kasih atas sumbangn alkitab dari YMTTN untuk komunitas SMAN Lurasik semoga bantuan menjadi inpirasi bg kami agar menjadikan alkitab sebgai dasar dalam kehidupn terutama bg anak2 yg hidup di zaman penuh tantangn arus globalisasi yg menggerogoti moral generasi milenial.dan semoga YMTTN kedepan dapat menjdi mitra yg semakin nyata dalm mendorong akselerasi perubahan tanah kelahiran yg lebih besar dan super dasyat yg dapat di lihat dan di rasakan bgi yg masih menaruh rasa ragu pada Putra/i terbaik yg tergabung dalam Komunitas ini” Demikian Kepsek.

BACA JUGA:
Seruan Moral Warga Diaspora TTU Jakarta terkait Pilkada di Kabupaten TTU
Berita Terkait
Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More