Uskup Maumere Puji Kreativitas  Ratusan Siswa SLB Meriahkan Hari Disabilitas Internasional di Sikka

Laporan Wall Abulat (Jurnalis & Anggota Komsos Keuskupan Maumere)

 

Apresiasi

Sementara Camat Alok Timur, Nicolaus Emanuel, S.Sos  dan Koordinator Pengawas  (Korwas) SMA/SMK/SLB Kabupaten Sikka  Mikael Maran, S.Pd, M.Pd  dalam sambutan antara lain menyampaikan apresiasi kepada semua pihak yang dengan caranya masing-masing telah mendampingi dan mendidik para siswa SLB dengan tulus hati atau mengacu pada tema Hari Disabilitas Internasional “Mencintai Dari Dalam, Tumbuh Sehat Bersama”.

Korwas Mikael Maran secara khusus meminta para guru SLB yang mengabdi di SLB Negeri Beru, SLB  Bakti Luhur; SLB Karya Ilahi, dan SLB  Floresta untuk selalu memberikan pelayanan prima kepada anak didik yang luar biasa. “Para guru harus memberikan pelayanan prima kepada anak didik yang luar biasa,” kata Mikael Maran.

Uskup Maumere Puji Kreativitas Ratusan Siswa SLB Meriahkan Hari Disabilitas Internasional di Sikka
Siswa dan beberapa guru SLB Floresta berpose bersama Uskup Maumere Mgr. Edwaldus Martinus Sedu usai Perayaan Ekaristi Syukuran Hari Disabilitas Internasional di SDN Beru, Senin (4/12/2023). Foto Anseko Mangalla, S.Pd-Guru SLB Negeri Beru.
BACA JUGA:
Presiden Korut Perintahkan Pasukannya Basmi Semua Kucing karena Diyakini Penyebar Covid
Berita Terkait
Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More