Urgensi Pemberdayaan Politik Kelompok Rentan di Sikka
Oleh:Tanti Maria (Anggota JW Pena Inklusi)
Seiring harapan, cita-cita dan semangat kelompok rentan untuk mengambil bagian dalam urusan politik (Pemilu) alangkah indahnya para pemangku kepentingan memberi porsi kepada kelompok rentan untuk menimbah ilmu politik sebagaimana warga negara yang lain.
Kelompok rentan hendaknya menjadi target Pendidikan politik kritis baik dari pemerintah, partai politik maupun praktisi politik lainnya. Perlu diingat bahwa pemilih cerdas merupakan salah satu syarat untuk mewujudkan demokrasi yang berkualitas.*