Terkait Pemanggilan Brigita Manohara Oleh KPK, Begini Pembelaan Natalius Pigai

Terkait Pemanggilan Brigita Manohara Oleh KPK, Begini Pembelaan Natalius Pigai
Mantan anggota komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM), Natalius Pigai. (Foto: Istimewa)

 

DKI JAKARTA, Pojokbebas.com – Mantan anggota komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM), Natalius Pigai turut memberikan komentarnya terkait pemanggilan Presenter TV Brigita oleh KPK.

Melalui laman media sosial twitternya @NataliusPigai2, meminta kepada masyarakat Indonesia untuk tidak membangun framing negatif terhadap presenter TV, Brigita Purnawati Manohara, yang dipanggil sebagai saksi oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam kasus dugaan suap dan gratifikasi terkait pelaksanaan berbagai proyek di Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Mamberamo Tengah, Provinsi Papua.

“Sebagai Pembela kemanusiaan, saya minta seluruh rakyat tolong jaga nama baik,citra, harkat dan Martabat dan tidak bangun framing negatif pada Brigita P Manohara” tulis Pigai dalam cuitannya yang dikutip kembali oleh mambruks.com Selasa (19/5).

Natalius menganggap apa yang terjadi sebagaimana dalam pemberitaan media tidak semuanya benar dan Brigita adala orang baik.

BACA JUGA:
Presiden Jokowi: Kita Harus Lindungi Kedaulatan Digital
Berita Terkait
Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More