Sekelompok Pemuda Wejang Raci Mano Manggarai Timur Merayakan HUT RI ke 75 di Puncak Gunung Berapi Nampar Nos
Hingga akhirnya terjadi letusan besar yang menghamburkan debu vulkanik setinggi 8 km, hampir menyamai letusan Gunung Merapi di Jawa Tengah yang terjadi di tahun 2010. Aliran piroklastik mengalir menuju Lembah Wae Reno.
Pada tanggal 24 Agustus 2011 pernah terjadi 24 kali gempa vulkanik (V) A dan 10 gempa vulkanik (V) B. Berlanjut pada 25 Agustus 2011 berlangsung 10 kali gempa VA dan 6 VB, sedangkan tanggal 26 Agustus 2011 terjadi 28 VA dan 4 VB. Gempa itu terjadi di luar normal, pasalnya gempa vulkanik di sekitar gunung itu secara fluktuatif tidak dirasakan oleh warga sekitar, namun terpantau seismograf. (pb-8)