Sanksi Menegakkan  Disiplin Protokol Kesehatan Tidak Memberikan Efek Jera

“Ada warga yang dihukum nyapu jalan atau push up karena melanggar protocol kesehatan, namun mereka malah senyum dan selfie ria. Bahkan ada yang nekat minta difotokan petugas Satpol. Jadi, menurut kami, hukuman ini harus benar-benar yang memberikan efek jera,” ucap Fajar.

Seperti diketahui setiap  permerintah daerah telah mengeluarkan Peraturan Daerah untuk memastikan masyarakat menjalankan protocol kesehatan dalam aktivitas sosial mereka sehari-hari.

Untuk itu, Pemerintah Daerah melalui apparat keamanan, seperti Satpol PP memberikan beragam sanksi kepada setiap warga masyarakat yang melanggar protokol kesehatan tersebut.

Sanksi bagi mereka yang melanggar bisa berupa membersikan lingkungan, penyitaan KTP, push up, membersihkan jalan,dan berbagai sanksi yang lainnya.

Namun dalam penerapan sanksi tersebut ada yang melawan petugas. Mereka tidak terima untuk dihukum.  Namun ada juga menerima hukum atau sanksi yang diberikan oleh petugas keamanan. Mereka menerimanya dengan perasaan yang senang-senang saja, bahkan mereka meminta petugas untuk mendokumentasikan hukuman yang sendang mereka jalani.

BACA JUGA:
Gegara Dirty Vote, Lisan Lapor Cak Imin dan JK ke Bawaslu
Berita Terkait
Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More