RAW Footwear : Seni Sepatu Kulit

hand made
(FOTO : Yosep Arkian)

 

Setiap hari butik RAW buka dari pagi hingga sore hari. Para peminat sepatu RAW cukup beragam, karena butik ini juga membuat sepatu untuk semua usia mulai dari anak-anak hingga orang dewasa. Peminat juga banyak dari warga negara asing yang ada di Jakarta. Sebagian besar pelanggan langsung datang ke butik untuk membeli atau mereparasi sepatu mereka.

 

galeri sepatu
(FOTO : Yosep Arkian)

 

Miller dan Julia juga berbagi ilmu cara membuat sepatu handmade kepada masyarakat. Tahapan demi tahapan cara membuat sepatu konvensional diberikan kepada para peserta workshop di butik kecilnya setiap akhir pekan. Mulai dari cara mengukur kaki, membuat shoelast atau cetakan sepatu sebagai bentuk dasar sepatu, membikin pola, membuat dan pemasangan sol hingga tahap akhir (finishing).

Quote
(FOTO : Yosep Arkian)
BACA JUGA:
Aktivis SP-NTT Mengaku Dikeroyok Polisi saat Demo di KLHK, Yarno Dano Bantah Tendang Polisi
Berita Terkait
Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More