Meriahkan Hari Guru Nasional dan HUT PGRI,  Guru di Kecamatan Reok Kabupaten Manggarai Gelar Aneka Kegiatan

Reok, Pojokbebas.com_ Dalam upaya memaknai dan memeriahkan Hari Guru Nasional (HGN) ke-30 dan HUT Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) ke-80 Tingkat Kecamatan Reok, maka para guru di Kecamatan Reok, Kabupaten Manggarai, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) menggelar aneka kegiatan  yang sedianya akan dilaksanakan di Lapangan  bola kaki Desa Robek, Kecamatan Reok  sejak 21 hingga 25 November 2025.

Ada pun aneka kegiatan yang akan digelar di antaranya jalan sehat yang diagendakana akan dilaksanakan pada  Jumat 21 November; pertandingan bola voli putra dan putrid  akan dilaksanakan sejak  Jumat 21 November,  kerja bakti pada Sabtu 22 November, gladi resik pada Senin 24 November,d an upacara bendera HUT PGRI ke-80 dan HGN ke-30 pada  Selasa 25 November 2025.

Rangkaian kegiatan ini  disampaikan Ketua Pelaksana HUT PGRI dan HGN Petrus Si, S.Pd.Gr kepada  media ini, Kamis 20 November 2025, dan juga tertera dalam surat bernomor 003/Panitia HUT PGRI .HGN/XI/2025v perihal permohonan pemanfaatan Fasilitas Desa Robek yang ditujukan kepada  Pejabat Kepala Desa Robek tertaggal 18 November 2025.

Berita Terkait
Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More