Mahfud MD Tanggapi Permohonan Johnny G Plate Jadi Justice Collaborator

Menkopolhukam Mahfud MD Tegas: Asing Jangan Ikut Campur Bebaskan Pilot Susi Air
Pilot Susi Air asal Selandia Baru Philip Mark Mehrtens masih disandera kelompok kriminal bersenjata (KKB) Papua. Foto dok/Pojokbebas.com

 

JAKARTA, Pojokbebas.com –  Terkait permohonan Johnny G. Plate jadi justice Collaborator dalam kasus dugaan korupsi menara  BTS 4G Kominfo, Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD menanggapinya kemarin, Selasa (13/4/2023).

Mahfud menyerahkan kepada Kejaksaan Agung untuk menimbang pengajuan permohonan mantan Menkominfo tersebut.

Menurut Mahfud, ada sejumlah syarat yang harus dipenuhi tersangka sebelum permohonan justice collaborator bisa diterima.

Sehingga, diterima atau tidaknya permohonan justice collaborator Johny Plate sepenuhnya merupakan pertimbangan Kejaksaan Agung.

“Itu biar diurus oleh pihak Kejaksaan, jadi kalau justice collaborator atau apa, itu ada proses dan syarat-syaratnya sendiri dan itu pasti dipertimbangkan oleh Kejaksaan,” kata Mahfud MD di kantor Kominfo, Jalan Medan Merdeka Barat, Jakarta Pusat, Selasa (13/6/2023).

BACA JUGA:
Turnamen Piala Pelajar Soeratin Cup U-17 Tahun 2022 Resmi Digelar
Berita Terkait
Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More