Korem 181/PVT Melaksanakan Latihan Kesiapsiagaan Alarm Stelling

Tujuan kegiatan ini adalah untuk memelihara dan meningkatkan kesiapsiagaan prajurit Kodam XVIII/Ksr dan khususnya prajurit Satkowil Korem 181/PVT beserta jajarannya dalam menghadapi ancaman kontijensi baik konflik sosial, bencana alam dan bahaya kebakaran, dimana kegiatan dilaksanakan oleh seluruh satuan jajaran Kodam XVIII/Ksr dan dipimpin langsung oleh Pangdam XVIII/Ksr. (pb-9)

BACA JUGA:
Pangdam XVIII/Kasuari Canangkan 'Kampung Tangguh' Papua Barat
Berita Terkait
Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More