
Ketika Dua Pemuda Tuna Rungu Sikka Ikuti Regional Youth Summit Tingkat Asia Pasifik
Oleh Walburgus Abulat (Wartawan Pojokbebas.com)
Kegiatan ini berskala internasional itu dibuka oleh Sekda Kabupaten Sikka Adrianus F. Parera. Hadir dalam pembukaan kegiatan ini di antaranya, Perwakilan The Samdhana Institute Yuniken Mayangsari; Direktur PAPHA Maumere Bernardus L. Hayon, S.Fil,
Agustinus Wonga Bella, S.Pt (Manager Keuangan PAPHA), Titon N. Nau, SP (Manager Program PAPHA); Koordinator Umum/Ketua Panitia Lokal Me-Noken Adriana Ance, dan Sekretaris Adrianus Yusron, Bendahara Alvira Novita Sari, Seksi perlengkapan Finus dan Yuni subandi; Seksi Acara dan Editing Venansius A.k Gaa dan Yulianus Botu Gudipung.
Tampil beberapa narasumber di antaranya Plt. Kadis Pendidikan, Kepemudaan dan Olahraga (PKO) Kabupaten Sikka Marthen Luther Adji; Kepala Bidang (Kabid) Kelembagaan SDM Pariwisata Roni Valentino; dan
Perwakilan Perwakilan The Samdhana Institute Yuniken Mayangsari, dan beberapa narasumber lainnya.

Foto Walburgus Abulat