Kampung Nampar, Tiwu Empo dan Liang Rodak, Spot Wisata Alam Pantura Labuan Bajo

Kampung Nampar, Tiwu Empo & Liang Rodak, Spot Wisata Alam Pantura Labuan Bajo
Kampung Nampar, Tiwu Empo & Liang Rodak, Spot Wisata Alam Pantura Labuan Bajo

 

Ikut dalam rombongan itu, 9 siswa SMKN 3 Komodo  dan 15 orang anggota kelompok mileneal Wae Bobok bersama pak Refaeldi dari Dinas KPH Mabar dan seorang wisatawan mancanegara, Mr. Prilly dari Amerika Serikat.

Tokoh pemuda kampung Nampar, Benyamin Ewa mengatakan, kegiatan camping para mahasiswa elBajo merupakan dukungan Kampus untuk mempromosikan  spot wisata baru yang ada di kampung Nampar, Desa Golo Sepang.

Ia berharap agar Tiwu Empo dan Liang Rodak menjadi  destinasi baru yang makin ramai dikunjungi para wisatawan.

Betapa tidak. Area wisata alam Liang Rodak dan Tiwu Empo memiliki landscape yang cukup luas. Tempat ini sungguh instagramable. Suasana panorama alami. Dilingkungi pepohonan rindang nan hijau. Hawa sejuk dan udara yang bersih.

Selain pemandangannya memesona, juga memendam  banyak kisah historikal dan kondisi alam yang belum tersentuh kemajuan.

BACA JUGA:
Bagikan Kartu Keanggotaan BPJS, Wabup Manggarai: ini Cara Negara Melindungi Kita
Berita Terkait
Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More