Kakan Kemenag Manggarai, Vikep Reo, dan Puluhan Imam Antusias Ikuti Sosialisasi Tahun Ekaristi Transformatif

Laporan Wall Abulat (Wartawan Pojokbebas & Florespos.net)

 

Siap Implementasikan

Beberapa peserta sosialisasi di antaranya Ketua Seksi Kitab Suci Paroki Pota Marsel Suciadi, dan Ketua 2 DPP Paroki Santo Agustinus Weleng Bernardin Purnama kepada media ini di sela-sela kegiatan sosialisasi menyatakan kesiapan untuk mengimplementasidan mereasisasika apa yang menjadi poin dan penekanan dari materi selama sosialisasi berlangsung.

“Saya dan utusan paroki yang hadir siap implementasikan materi yang kami terima selama kegiatan sosialisasi ini untuk pemberdayaan kehidupan iman umat dan aneka bidang kehidupan gereja lainnya,” kata Marsel Suciadi yang juga Guru SMAN2 Sambi Rampas. ***

BACA JUGA:
Peresmian Gedung Kantor Pusat dan Hut Ke-14 CUKS Atambua, Bupati Belu Bangga CUKS Sudah Kelola Dana Puluhan Miliar
Berita Terkait
Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More