Kadis Koperasi dan Nakertrans NTT Lantik Pengurus dan Pengawas Obor Mas Periode 2022-2025

Bupati Sikka Fransiskus Roberto Diogo, S.Sos, M.Si dalam sambutannya saat membuka RAT Paripurna antara lain meminta lembaga koperasi di NTT, termasuk KSP Kopdit Obor Mas untuk melakukan terobosan konkret dalam upaya mensejahterakan ekonomi anggota, mengatasi masalah kemiskinan anggota dengan mendampingi mereka melalui usaha-usaha konkret.”Obor Mas perlu serius mendampingi anggota yang miskin dengan terlibat aktif di bidang pertanian, peternakan, , dan bidang-bidang lainnya. Obor Mas terlibat dalam usaha pupuk, pendistribusian pupuk dan peternakan berbasis digital,” kata Bupati.

Sementara Menteri Koperasi dan UKM RI, Teten Masduki dalam sambutannya secara virtual antara lain menyampaikan apresiasi atas keberhasilan Obor Mas dalam menyalurkan dana KUR dan dana LPDB, serta menerapkan aplikasi digital dalam memajukan aneka produk yang dikembangkan selama ini.

Kadis Koperasi dan Nakertrans NTT Lantik Pengurus dan Pengawas Obor Mas Periode 2022-2025
Para pengurus dan pengawas KSP Kopdit Obor Mas Periode 2022-2025  bersumpah di bawah Kitab Suci dan didampingi saksi Rohani RD. Laurens Noi di  di Aula Heinrich Puskopdit Swadaya Utama Maumere, Selasa (31/5/2022). Foto Wall Abulat
BACA JUGA:
Kisruh Vaksin Nusantara, Wakil Ketua Komisi IX DPR Melki Lakalena Nilai BPOM Main Politik
Berita Terkait
Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More