Jurnalis Warga Berkomitmen Hasilkan Karya Jurnalistik Menyuarakan Aspirasi Kaum Tak Bersuara di Sikka

Ketekadan yang sama disampaikan Ibu Susilowati, Alfridus Moan Bela,  dan Sabinus Sarno. “Kami siap memaksimalkan ilmu yang telah kami timba selama kegiatan pelatihan jurnalistik selama ini untuk menyuarakan aspirasi kaum tak bersuara, khususnya kelompok rentan di daerah-daerah yang terpencil,” kata Frids Moan Bela yang diamini Ibu Susilowati, dan Sabinus Sarno.

Pemilik Café Du’a Maumere, Ibu Susilowati yang juga anggota Jurnalis Warga membagikan masker kepada pengunjung Café, termasuk Fasilitator Walburgus Abulat di sela-sela pelatihan menulis opini di Halaman  Bar Ilmu Kafe Du’a Maumere yang terletak di Jalan Nairoa, Kecamatan Kangae, Kabupaten Sikka, Jumat (27/5/2022). Foto Ardo Abulat

 

Terima Kasih

Koordinator Jurnalis Warga, Julio Regang pada kesempatan ini menyampaikan terima kasih kepada fasilitator dan anggota jurnalis warga yang telah mengambil secara aktif selama kegiatan berlangsung sejak Februari  hingga Mei 2022 ini.“Terima kasih atas dukungan dan partisipasi aktif dari anggota Jurnalis warga dan Tim Fasilitator,” kata Julio.

BACA JUGA:
Jokowi: Kemitraan ASEAN-Uni Eropa Harus Dorong Pemulihan Ekonomi Inklusif dan Berkelanjutan
Berita Terkait
Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More