Enam Minggu Terakhir, Kematian Global Akibat Covid-19 Naik 60%

Sebagaimana diketahui, Covid-19 telah memicu krisis ekonomi global yang berdampak jangka panjang pada pembiayaan kesehatan dan pendidikan anak-anak. “Penutupan sekolah yang berkepanjangan menghadirkan tantangan yang belum pernah terjadi sebelumnya bagi pendidikan, kesehatan, dan kesejahteraan anak-anak,” ucapnya.

Tedors mengatakan, meskipun anak-anak kurang berisiko terhadap penyakit parah dan kematian akibat Covid-19 dibandingkan orang dewasa yang lebih tua, namun jutaan anak telah menderita pandemi dengan cara lain.

Di beberapa negara, tambah dia, anak-anak putus sekolah selama 9 bulan atau lebih. “Penutupan sekolah yang berkepanjangan menghadirkan tantangan yang belum pernah terjadi sebelumnya bagi pendidikan, kesehatan, dan kesejahteraan anak-anak,” tutup. (Pb-6)

BACA JUGA:
Angka Positif Covid-19 Terus Memuncak, Dengan Disiplin Prokes Kita Dapat Menurunkannya
Berita Terkait
Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More