Dukung Layanan Kesehatan, Kementerian Kominfo Dorong Pengembangan Telemedisin

Support Layanan Kesehatan, Kementerian Kominfo Dorong Pengembangan Telemedisin

Menteri Kominfo Johnny G. Plate saat membuka Diskusi Publik Telemedisin untuk Peningkatan Kualitas Layanan Kesehatan dari Ruang Serbaguna Kementerian Kominfo, Jakarta, Sabtu (22/08/2020). (Foto Dok. Kementerian Kominfo)

 

JAKARTA, Pojokebas.com-Kementrian Komunikasi dan Informatika terus melakukan berbagai terobosan dan lompatan tranformasi digital demi terwujdunya agenda Percepatan Transformasi Digital Nasional. Salah satu terobosan baru yang akan disupport Kekominfo dalam bidang kesehatan adalaha layanan telemedisin.
Hal itu disampaikan oleh Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Johnny G. Plate saat membuka Diskusi Publik Telemedisin untuk Peningkatan Kualitas Layanan Kesehatan (22/8).

Menkominfo menilai telemedis sebagai layanan kesehatan jarak jauh memungkinkan pasien dan tenaga kesehatan berdiskusi tanpa harus bertatap muka. “Dengan cara ini, tidak sedikit masyarakat yang telah beralih ke layanan telemedis,” ujar Menteri Johnny, dikutip dari keterangan pers Kekominfo (22/08).

BACA JUGA:
Kominfo Sikapi Dugaan Kebocoran Data Pasien yang Dikelola Server Kementerian Kesehatan
Berita Terkait
Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More