
Dendam Barcelona Tumpah, Lamine Yamal cs Bombardir 5 Gol ke Gawang Mallorca
Frenkie de Jong menambah pesta kemenangan Barcelona melalui golnya di menit ke-79, yang kemudian ditutup oleh lesakan Pau Victor (84′). Barca menutup pertandingan dengan kemenangan 1-5.
Susunan Pemain
Mallorca (4-2-3-1)
Roman (GK); Maffeo, Valjent, Raillo, Mojica; Morlanes, Samu; Darder, Sanchez, Fernandez; Muriqi
Barcelona (4-2-3-1)
Inaki Pena (GK); Kounde, Cubarsi, Inigo, Balde; Casado, Pedri; Yamal, Olmo, Raphinha; Ferran Torres