Bamsoet Nge-drift Bareng Drifter Nasional Akbar Rais: Rasanya Dahsyat Luar Biasa!

Bamsoet Nge-drift Bareng Drifter Nasional Akbar Rais: Rasanya Dasyat, Luar Biasa!Turut hadir Walikota Tangerang Selatan Airin Rachmi Diany, Ketua Umum KONI Pusat Letjen TNI (purn) Marciano Norman, pembalap Indonesia peraih double winner Asian Le Mans Sean Gelael.

Hadir pula para pengurus IMI Pusat, antara lain Ketua Badan Pembina Letjen TNI AM Putranto, Pembina Komjen Pol (Purn) Nanan Soekarna dan Prasetyo Edi Marsudi, Sekjen IMI Ahmad Sahroni, Wakil Ketua Umum Olahraga Sepeda Motor Sadikin Aksa, Wakil Ketua Umum Olahraga Mobil Ananda Mikola, Wakil Ketua Umum Mobilitas Rifat Sungkar, Wakil Ketua Umum IT dan Digital Tengku Irvan Bahran, dan Wakil Ketua Umum Internasional dan Event Judiarto, Wabendum Rudi Salim, Komunikasi dan Media Sosial Raffi Ahmad, Atta Halilintar, Joelene Marie, Dwi Nugroho dan Hasby Zamri, Dewan Pengawas Jeffry JP serta Kombes (Pol) Syamsul Bahri.

Bamsoet Nge-drift Bareng Drifter Nasional Akbar Rais: Rasanya Dasyat, Luar Biasa!

Ketua DPR RI ke-20 ini memaparkan, berbagai prestasi mengharumkan Indonesia telah ditorehkan Akbar Rais. Antara lain posisi tiga di World Drive Championship di Jerman tahun 2016 dan menjadi juara King of Asia di Malaysia tahun 2017.

BACA JUGA:
Temui CEO Korea Selatan, Jokowi: Kalau Ada Kendala Sampaikan ke Saya
Berita Terkait
Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More