Bahas Persiapan Acara MotoGP di Sirkuit Internasional Mandalika, Bamsoet Sambangi Mantan Panglima TNI

Ketua Umum Pengurus Besar Keluarga Olahraga Tarung Derajat (PB Kodrat) ini menambahkan, nantinya saat kedatangan para pembalap dan tim MotoGP ke Indonesia akan dilakukan mekanisme travel bubble. Travel bubble ditetapkan agar para pembalap dan tim dapat melakukan kegiatan, dengan menghindari resiko penularan virus Covid-19.

 

“Dorna telah menyetujui penerapan travel bubble bagi pembalap, kru dan official tim yang akan mengikuti MotoGP di Mandalika. Selama travel bubble diterapkan, para pembalap dan tim boleh melakukan uji coba di paddock. Namun, mereka hanya boleh berinteraksi diantara mereka saja, serta tidak boleh kemana-mana. Aktivitas di paddock juga akan tertutup bagi masyarakat umum,” pungkas Bamsoet. (Pb-6)

BACA JUGA:
Perempuan Gangguan Jiwa Desa Ipir Kecamatan Bola Dijemput Pegawai, Perawat dan Psikolog Panti Santa Dymphna Maumere  
Berita Terkait
Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More