Bagi Seskab Pramono Anung, Ibu adalah Nyawa Dunia

Hari Ibu
Ket. gambar | diambil dari seskab.go.id

Jakarta, Pojokbebas.com – Peran ibu bagi kehidupan ini sangat penting, dan bahkan tidak dapat diungkap kata dan dinilai dengan apapun.

Peran itu tentu berawal dari keluarga, lalu kemudian masyarakat, lalu bangsa, dan alam semesta ini. Peran itu mengalir dari dan dalam diri setiap generasi yang membentuk keluarga, menjadi anggota masyarakat, generasi penerus bangsa, dan lalu pemilik sah alam semesta ini. Semua berawal dari kasih ibu.

Mengalami peran ibuyang tidak terhingga itu, tidak berlebihan kalau Sekertaris Kabinet (seskab), Pramono Anung mengatakan bahwa ibu adalah sumber nyawa dunia,

Hal itu dikatakan Pranomo dalam rangka menyambut hari Ibu, Selasa (22/12). Politisi senior PDI Perjuangan itu menyampaikan ucapan Selamat Hari Ibu kepada para ibu dan perempuan di Indonesia. “Secara khusus saya ingin menyampaikan Selamat Hari Ibu bagi perempuan yang berdaya dan Indonesia maju,” ujarnya.

BACA JUGA:
Bambang Soesatyo: Menteri Keuangan Harus Aktif Jelaskan Pemanfaatan Utang Luar Negeri Indonesia
Berita Terkait
Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More