Akses Terputus, Pemerintah Kerahkan Helikopter untuk Masuk ke Kabupaten Kupang Hari Ini

Sedangkan untuk kabupaten-kabupaten dengan korban yang cukup banyak sudah dilakukan penanganan sebagaimana mestinya. “Jadi sampai dengan hari ini yang mengalami korban, desa-desa yang mengalami korban relatif sudah mendapatkan bantuan,” tambahnya.

Saat ini, jelasnya, para pengungsi sudah mulai dipindahkan ke rumah penduduk untuk menghindari penularan COVID-19. “Dan kemudian juga pengungsi-pengungsi kita sudah relokasi. Mungkin bukan istilah relokasi, kita sudah minta mereka pindahkan ke rumah-rumah penduduk supaya menghindari dari cluster baru daripada covid ini,” tutup Wagub Nae Soi. (Pb-6)

BACA JUGA:
Jokowi Minta Program Penurunan Stunting Dijalankan dengan Fokus dan Tepat Sasaran
Berita Terkait
Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More