Peran Kaum Muda dalam Menyongsong Indonesia Emas

Refleksi Sumpah Pemuda

Oleh Elisabeth Jeniha Rame, Mahasiswi Semester V Stipas Ruteng

 

PADA tanggal 28 Oktober 1928, para pemuda Indonesia bersatu dalam ikrar yang monumental, Sumpah Pemuda. Sebuah tonggak sejarah yang menorehkan semangat persatuan dan tekad kuat untuk merdeka. Di mana dalam tonggak sejarah ini pemuda Indonesia dengan tekat yang kuat untuk memperjuangkan kemerdekaan Indonesia, perjalanan sejarah yang sangat ekstrim, karena begitu banyak tantangan yang dihadapi. Di tengah situasi penjajahan yang begitu ketat terhadap Indonesia, tidak membuat semangat pemuda Indonesia goyah dan padam melainkan mereka tetap berjuang demi Indonesia merdeka.

Lika-liku perjalanan perjuangan pemuda Indonesia dimulai sekitar ratusan tahun yang lalu ada seorang laki-laki yang bercita-cita ingin menyatukan sebuah negeri yang dikenal dengan sebutan nusantara, tahun seribu delapan ratusan muncul pemuda-pemuda untuk memwujudkan mimpi-mimpi itu, tahun seribu sembilan ratus dua puluh delapan berkumpul pemuda-pemuda mengucapkan satu lebel symbol kelahiran sebuah bangsa Indonesia dengan sangat lantang yang dikenal dengan sebutan “SUMPAH PEMUDA “dengan isi:

BACA JUGA:
Manuver Partai Buruh Loloskan Anies di Pilgub Jakarta
Berita Terkait
Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More