
103 Anjing dan 10 Kucing Divaksinasi
“Pelayanan kesehatan bagi hewan piaraan, penting dilakukan mengingat peminat hewan piaraan sangat tinggi. Apalagi tahun lalu banyak ternak masyarakat yang terpapar wabah ASF. Ini semua adalah bentuk kerja nyata untuk masyarakat Nusa Tenggara Timur sebagai sentra produksi tani ternak,” bebernya.
Kades Adrianus optimis, pelayanan kesehatan bagi hewan piaraan mampu memulihkan ekonomi warga masyarakat, terutama peternak.
Ia juga mengusulkan agar para peternak dibantu dengan induk babi agar populasi ternak ini terjaga dan berdampak positif bagi akselarasi roda ekonomi masyarakat pedesaan kembali menggeliat. *(Robert Perkasa)