1 Rumah di Dusun Tado Roboh, 3 Rusak Berat, 7 Rusak Ringan

1 Rumah di Dusun Tado Roboh, 3 Rusak Berat, 7 Rusak Ringan
Rumah hancur berantakan ini milik bapak Simplisius Jempo, warga Kampung Wae Munting, RT 006 Dusun Tado, Desa Persiapan Benteng Tado, Kecamatan Sano Nggoang, Kabupaten Manggarai Barat, NTT. Foto : Robert Perkasa, Rabu (16/3/2022)

 

SANO NGGOANG, Pojokbebas.com – Satu unit rumah hancur berantakan. Tiga rumah rusak berat dan tujuh rumah lainnya rusak ringan. Musibah ini terjadi di  Kampung Wae Munting, RT 006 dan Kampung Dange, RT 005 Dusun Tado, Desa Persiapan Benteng Tado, Kecamatan Sano Nggoang, Kabupaten Manggarai Barat, Flores, Nusa Tenggara Timur.

Menurut pengakuan warga dan pihak pemerintah setempat, fenomena tanah terbelah ini  mulai terjadi pada musim hujan tahun 2017 silam  hingga tahun 2022 ini. Mereka menduga, rumah yang rusak itu disebabkan oleh fenomena tanah terbelah dan kejadian gempa yang terjadi belum lama ini. Baca juga: Melalui SK Bupati Terbaru Gaji Pekerja Kontrak Daerah Di Kabupaten Manggarai Barat Sebesar 1 Juta Perbulan

BACA JUGA:
Meriah, Perayaan Minggu Palma di Gereja Stasi Roe
Berita Terkait
Tinggalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan ditampilkan.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. AcceptRead More